Release Date: 18 June 2009
Origin : Indonesia
Genre: Drama
Director : Ifa Isfansyah
Writer : Salman Aristo

Starring: Emir Mahira, Aldo Tansani, Marsha Aruan, Ikranagara, Maudy Koesnaedi, Ary Sihasale, Ramzi

After Laskar Pelangi the movie reaped great success, now young Indonesian movie maker releases a children drama movie titled Garuda di Dadaku (eng: Eagle On My Chest). Garuda di Dadaku, works of young directors Ifa Isfansyah is a film that is capable to stimulating spirit of children and teenager especially for foster children in the layover homes (Rumah Singgah) and orphanages through soccer.

The story of Garuda di Dadaku tells about the meaning of a spirit and sacrifice to achieve goals, This film is expected to provide motivation to all people, especially children to achieve all their dream.

Film Garuda diDadaku bercerita tentang Bayu, seorang anak yang masih duduk di Sekolah Dasar kelas 6. Bayu mempunyai cita-cita menjadi seorang pemain sepak bola yang hebat.

Karena cita-cita tersebut, bayu selalu bersemangat dan berlatih setiap hari. Ia berlatih menggiring bola di gang sekitar rumahnya.

Heri adalah seorang sahabat Bayu. Heri percaya dan yakin dengan kemampuan Bayu, sehingga selalu memberikan motivasi kepada Bayu untuk terus berlatih. Dia juga yang mendukung Bayu untuk mengikuti seleksi Tim Nasional U-13.

Namun Bayu tidak didukung bahkan dilarang oleh kakeknya, Pak Usman, untuk meneruskan berlatih bermain bola. Dia menentang cita-cita Bayu menjadi pemain sepakbola karena profesi itu dianggap tidak punya masa depan.

Zahra, seorang tokoh yang misterius terus membantu Heri dan Bayu mencarikan alasan agar Bayu dapat terus berlatih sepak bola. Hambatan lain terus muncul menghalangi langkah Bayu.