CHAIRIL ANWAR -- bio
AKU Kalau sampai waktuku 'Ku mau tak seorang kan merayu Tidak juga kau Tak perlu sedu sedan itu Aku ini binatang jalang Dari kumpulannya terbuang Biar peluru menembus kulitku Aku tetap meradang menerjang Luka dan bisa kubawa berlari Berlari Hingga hilang pedih peri Dan aku akan lebih tidak perduli Aku mau hidup seribu tahun lagi Maret 1943 ME There's no need to weep and sob Even though bullets pierce my skin The wound and poison I'll carry away And more and more I won't care
|
DI MESJID Kuseru saja Dia seterusnya ia bernyala-nyala dalam dada Bersimpah peluh diri yang tak bisa diperkuda Ini ruang Binasa membinasa 29 Mei 1943
|
DOA kepada pemeluk teguh Tuhanku Biar susah sungguh Tuhanku akau hilang bentuk remuk Tuhanku aku mengembara di negeri asing Tuhanku 13 November 1943
|