Pertanyaan Pembicaraan tentang "Sigit Sukasman, Sang Pecinta Wayang"
1. Apa artinya "dalang sejati"? Mengapa Sigit Sukasman disebut begitu?
2. Bagaimana cintanya Pak Sigit pada wayang diwujudkan ("dimanifestasikan")?
3. Pak Sigit dipanggil oleh Sang Maha Kuasa kapan? di mana? karena apa?
4. Apa isi buku yang dikerjakan oleh Pak Sigit? Mengapa buku itu penting?
5. Di mana karya Pak Sigit dipamerkan?
6. Apakah patung-patung berbentuk lazim? Jelaskan.
7. Siapa yang menyampaikan banyak informasi dalam artikel ini, dan bagaimana hubungannya dengan Pak Sigit?